Jam Kerja Senin - Kamis : 08.00 - 16.30 WIB
Istirahat : 12.00 - 13.00 WIB
Jumat : 07.00 - 16.00 WIB
Istirahat : 11.30 - 13.00 WIB

INFO
Selamat datang di website resmi Pengadilan Negeri Banjarnegara Kelas IB

Sosialisasi Eksternal Peraturan Mahkamah Agung dan Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung

Banjarnegara – (15/04/2025): Pengadilan Negeri Banjarnegara melaksanakan Sosialisasi Eksternal Peraturan Mahkamah Agung dan Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung, yang bertempat di Ruang Sidang Kartika. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Ketua Pengadilan Negeri Banjarnegara, Bapak Anteng Supriyo, S.H., M.H. Rapat ini diikuti oleh seluruh jajaran aparatur Pengadilan Negeri Banjarnegara beserta Aparat Penegak Hukum Wilayah Banjarnegara.

Dalam kegiatan tersebut, terdapat beberapa agenda, yaitu:
1. Sosialisasi Pelaksanaan Upaya Hukum Perkara Pidana Banding secara Elektronik
2. Sosialisasi serta Monitoring dan Evaluasi dalam rangka Optimalisasi Pelaksanaan SPPT-TI, e-Berpadu dan Persidangan Elektronik Perkara Pidana
3. Sosialisasi Perma No 6 Tahun 2022
4. Sosialisasi Perma No 7 Tahun 2022 dan SK KMA 363/SK/KMA/XII/2022
5. Sosialisasi Perma No 8 Tahun 2022
6. Sosialisasi Perma No 1 Tahun 2014 tentang Layanan Hukum bagi Masyarakat Kurang Mampu
7. Sosialisasi Keputusan Ketua Mahkamah Agung No 2-144/KMA/SK/XII/2022
8. Sosialisasi Keputusan Ketua Mahkamah Agung No 26/KMA/SK/II/2012
9. Sosialisasi serta Monitoring dan Evaluasi Restorative Justice

Previous Sosialisasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP)

Leave Your Comment

Hubungi Kami

Pengadilan Negeri Banjarnegara
Jalan Let. Jend. Soeprapto No. 121/44 Banjarnegara
SMS : 088227843294 Whatsapp : 088227843294
Telp: 0294 -381479 / FAX 0294 381479
Website : www.pn-banjarnegara.go.id
Email : pn.banjarnegara.umum@gmail.com

Peta Lokasi

Pengadilan Negeri Banjarnegara - 2025